Sekarang ini, bumi sedang menghadapi global warming
. Kalian semua tahu, kan, apa itu global warming. Global warming atau
pemanasan global adalah rusaknya lapisan ozon yang membuat cahaya
matahari terperangkap di udara, sehingga bumi terasa sangat panas.
Penyebab utama dari global warming adalah banyaknya penebangan liar,
banyak rumah-rumah kaca dan pembuangan gas-gas beracun ke udara yang
membuat iklim menjadi panas dan tidak karuan. Akibat dari iklim yang
panas tersebut, es di kutub menjadi cair dan dapat menenggelamkan suatu
pulau. Hiii... serammmmmm! Maka dari itu, kita harus mencegah global
warming dengan cara: banyak menanam pohon, hemat energi, dan mengikuti
kegiatan reboisasi dan penghijauan yang ada di sekitar lingkungan kita.
Dan saya akan memberi tips tentang cara hemat energi. Tips-tipsnya
adalah:
A.Gunakan air secukupnya
B.Matikan lampu apabila tidak di perlukan
C.Matikan barang-barang elektonik apabila tidak di perlukan
D.Gunakan lampu hemat energi
E.Cabut handphonemu apabila pengisian baterai sudah penuh
Itulah 5 Tips yang saya berikan tentang menghemat energi semoga bermanfaat bagi kita semua. Terima kasih
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments
Post a Comment